Punya akun?
Tampilkan postingan dengan label Recruitment. Tampilkan semua postingan
Tampilkan postingan dengan label Recruitment. Tampilkan semua postingan

Recruitment

PT. Budaya Agung Lestari Indonesia CTG adalah Salah satu perusahaan terbesar dalam bidang Consultan Teknik Gas di Indonesia, mempunyai 56 kantor cabang di beberapa kota besar di Indonesia. Untuk mendukung program pemerintah dalam hal KONVERSI Minyak tanah ke GAS ELPIJI Maka untuk tahun 2010 ini kami akan membuka 33 kantor cabang (14 Kantor di pulau Jawa, 7 Kantor di Pulau Sumatera, 5 Kantor di pulau Kalimantan, 3 Kantor di pulau Nusa Tenggara, 4 Kantor di JABOTABEK).

Membutuhkan tenaga-tenaga yang handal dan profesional yang dapat bekerja dalam team dan dapat mempertanggungjawabkan pekerjaannya, untuk seleksi karyawan untuk wilayah Pulau Jawa yang akan membuka 14 kantor cabang (Surakarta/solo, Karang Anyar, Sukoharjo, Wonogiri, Klaten, Boyolali, Sragen, Madiun, Banyuwangi, Demak, Semarang, Pacitan, Malang, Magelang,) seleksi karyawan dibuka di kantor cabang kami yang sudah ada di Solo.Kesempatan kerja dan berkarier ini diberikan kepada Anda yang mau berusaha dan bekerja keras untuk masa depan yang lebih baik, dan ini merupakan kesempatan besar bagi Anda yang mungkin :
1. Korban PHK
2. Lama menganggur dan susah cari kerja
3. Pensiun dini tapi masih punya semangat untuk bekerja
4. Lulusan SMA/SMK sederajat dan lulusan Perguruan Tinggi tapi belum dapat pekerjaan

Lowongan untuk :

1. Manager,14 orang
Kode=PR. 00259-SL-2, MG.
(TMP :1,2 juta/minggu)

2. Assisten Manager, 28 orang
Kode=PR. 00259-SL-2, AM
(TMP : 800rb/minggu)

3. Supervisor, 70 orang
Kode=PR.00259-SL-2, SPV
(THP :1,8 juta/bulan)

4. Teknisi , 940 orang.
Kode PR. 00259-SL-2, TK
(THP : 1,2 juta/bulan)

5. Marketing area, 520 orang
Kode=PR. 00259-SL-2, MTA
(TAP: 2,1 juta/bulan)

6. Administrasi. 42 Orang.
Kode=PR. 00259-SL-2, Adm
(Gaji Pokok: 1,2 juta/bulan)

Lokasi Kerja di :
Surakarta/Solo, Sragen, Karang Anyar, Sukoharjo, Wonogiri, Klaten
(Eks-Karisidenan Surakarta)

Persyaratan :
1. Laki-laki usia 18 s/d 40 tahun
2. Wanita 20 s/d 35 tahun
3. Pendidikan Min. SLTA (3,4,5). D3 (6)
4. Mempunyai etos Kerja
5. Bersedia kelapangan (3,4,5)
6. Berpengalaman min 1 tahun sebagai Marketing (1,2)
7. Bagi yang belum mempunyai pengalaman bersedia mengikuti Training (tidak dipungut biaya),

Fasilitas dan Tunjangan :
1. Gaji yang memuaskan
2. Tunjangan Kesehatan
3. Disediakan Mess bagi yang dari luar kota
4. Jenjang Karir yang menjanjikan (karena akan dibuka 4 kantor cabang baru untuk area pulau Kalimantan dan sekitarnya )
5. Pendidikan Leadershif, workshop, NSC, IMPM, etc
6. Open Management
7. No senioritas & No KKN, karena yang dilihat etos kerja
8. Jaminan Hari Tua
9. Hak milik kendaraan Roda 2 (Untuk masa kerja 3 s/d 5 tahun) untuk posisi Manager
10. Hak milik kendaraan Roda 4 (Untuk masa kerja 5 s/d 8 tahun) untuk posisi Senior Manager

Note :
* Seleksi tidak dikenakan biaya
* Untuk pelamar yang dapat memenuhi kriteria diatas dan tulis posisi apa yang anda inginkan dengan menulis kode posisi disudut kanan atas amplop surat lamaran pekerjaan anda

Alamat Surat, dsb :
PT. Budaya Agung Lestari CTG
Jln. Bremoro No. 20
Danukusuman Serengan
Surakarta, Jawa Tengah (kode pos : 5716)

Atas Nama : ADITYA BAYU KURNIAWAN (T.J Crew)
H.P : 0857 28 56 46 22

Note :
*Yang datang langsung lebih diutamakan
* Tidak dipungut biaya dalam hal Reqruitmen ini (Hati-hati terhadap Penipuan yang mengatasnamakan PT Budaya agung lestari CTG)

Cantumkan dalam surat lamaran, anda mengetahui informasi lowongan ini tanggal berapa dan dari mana (dari website apa atau koran apa atau yang lainnya).


Untuk Info lebih lanjut dan detail kerjanya, silakan hubungi :
ADITYA BAYU KURNIAWAN (0857 28 56 46 22) T.J Crew

Lamaran masih di buka sampai akhir bulan Maret 2010 (Gelombang II).

Bagi rekan-rekan yang berminat, silakan sampaikan atau sebarkan informasi peluang kerja ini kepada teman yang lain.
Terima kasih sebelum dan sesudahnya..

JUICE!!
Join Us In Community Excited..